Polisi terus mengumpulkan keterangan untuk menyelidiki penyebab kematian warga negara asing asal Korea Selatan Oh Young Keun (57) yang ditemukan tidak bernyawa di sebuah kamar hotel di Samarinda
Aksi penganaiayaan tersebut dilakukan secara membabi buta. Seperti yang diberitakan Antara, Kapolsek Kelapa Gading Kompol Vokky Sagala mengatakan, pelaku secara membabi-buta menganiaya dua nenek di lorong lantai 20 apartemen tersebut.