Pembangunan Kantor Camat Kota Bangun Darat, Kutai Kartanegara (Kukar), kini telah memasuki tahap akhir.
Pemerintah Kecamatan Tenggarong Seberang tengah mempersiapkan rencana pemekaran wilayah guna meningkatkan aksesibilitas dan efektivitas pelayanan kepada masyarakat.
Aparatur Sipil Negara (ASN) dan tenaga Non-ASN di lingkungan Sekretariat Daerah Kabupaten (Setdakab) Kutai Kartanegara (Kukar) diminta untuk berkomitmen dalam menjunjung tinggi Core Values ASN BerAKHLAK.
Turnamen Pingpong Ramadan Cup 2025 yang diselenggarakan oleh Persatuan Tenis Meja (PTM) Sangaji dan PTM Sekretariat Daerah Kabupaten (Setdakab) Kukar berlangsung sukses.
Kukar – Pemerintah Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) mengambil langkah tegas dalam merespons Instruksi Presiden Nomor 1 Tahun 2025 dengan memangkas anggaran perjalanan dinas dan pertemuan. Kebijakan…
Tahun ini, sebanyak 36 unit rumah di Kelurahan Melayu akan mendapat sentuhan renovasi, disertai pembangunan fasilitas mandi, cuci, kakus (MCK) bagi 18 kepala keluarga.
Kutai Kartanegara – Desa Kersik di Kecamatan Marang Kayu, Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar), tengah bertransformasi menjadi desa pesisir yang tak hanya bergantung pada hasil laut, tetapi…
Kukar – Potensi kelautan dan pariwisata menjadi kekuatan utama yang kini tengah dimaksimalkan oleh Desa Kersik, Kecamatan Marang Kayu. Di wilayah pesisir ini, perikanan dan wisata…
Kukar – Pemerintah Kecamatan Tenggarong Seberang tengah mempersiapkan langkah strategis berupa pemekaran wilayah administrasi. Tujuan dari upaya ini adalah untuk meningkatkan efektivitas layanan publik, khususnya bagi…
Dalam upaya mengakselerasi program pemberdayaan masyarakat desa dan kelurahan, Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (DPMD) Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) resmi mengumumkan pembukaan rekrutmen tenaga Pendekar Idaman 2025.