Pemerintah Kecamatan Loa Kulu menggelar pelatihan dan pendampingan pengisian data pembangunan melalui aplikasi e-Pantau sebagai langkah meningkatkan akurasi dan validitas data.
Nuansa berbeda tampak pagi itu di Kantor Kecamatan Loa Kulu, Kabupaten Kutai Kartanegara, Senin (21/4/2025).
Di tengah derasnya arus Sungai Mahakam dan curah hujan tinggi, Bupati Kutai Kartanegara (Kukar) Edi Damansyah turun langsung ke Kecamatan Loa Kulu untuk meninjau kondisi warga terdampak banjir, Sabtu (12/4/2025).
Bupati Kutai Kartanegara (Kukar), Edi Damansyah, turun langsung meninjau wilayah terdampak banjir di Kecamatan Loa Kulu, Sabtu (12/4/2025).