Diskominfo Kukar Jelang Lebaran, Kayu Batu Salurkan BLT untuk WargaGrace26 Maret 2025 Diskominfo Kukar 352 Views Mendekati Hari Raya Idulfitri 1466 Hijriah, Pemerintah Desa Kayu Batu, Kecamatan Muara Muntai, menunjukkan komitmennya dalam mendukung kebutuhan warga dengan menyalurkan Bantuan Langsung Tunai (BLT) kepada masyarakat yang berhak.