Penulis: Adit Musthofa
Polisi menangkap Lima orang karena terlibat dalam kasus penggelapan CPO yang dimiliki oleh PT AMS di Kutai Barat, Kaltim dan sita 39 ton CP
BMKG temukan 236 titik panas yang tersebar di Kaltim. Oleh karena itu, semua pihak diimbau untuk agar tidak melakukan pembakaran secara sembarangan guna mencegah bertambahnya jumlah titik panas
PLN Unit Induk Pembangunan Kalimantan Bagian Timur (UIP KLT) menyelenggarakan pelatihan kombinasi kelistrikan, fotografi, dan video editing untuk 45 peserta yang berasal dari daerah sekitar PLTU Asam-asam di Tanah Laut, Kalimantan Selatan.
BPOM di Kota Samarinda, Provinsi Kalimantan Timur, telah memverifikasi bahwa sebelas kantin sekolah di wilayah tersebut menjual jajanan yang aman untuk para siswa
38 siswa yang akan jadi calon Paskibraka dalam perayaan HUT RI ke-78 di Provinsi Kalimantan Timur telah menyelesaikan diklat persiapan melaksanakan tugas pada tanggal 17 Agustus 2023.
Kemendikbudristek RI telah mengundang ratusan guru PAUD, SD, dan Kepala Sekolah dari Kabupaten Kutai Kartanegara,Kaltim), agar mereka bisa memberikan pengajaran yang menarik dan menyenangkan.
Pertamina dukungan Program Kampung Iklim Kota Balikpapan dengan menyediakan 11 unit tempat pemilahan sampah 3R untuk Kelurahan Kariangau, Graha Indah, dan Batu Ampar.
Desa Semuntai, yang terletak di Kecamatan Long Ikis, Kabupaten Paser, menjadi tuan rumah acara kedua Sosialisasi SP4N-LAPOR! di tingkat desa. Kegiatan tersebut diadakan oleh Diskominfo Kaltim
Balikpapan – Biro Sumber Daya Manusia Kepolisian Daerah Kalimantan Timur (SDM Polda Kaltim) telah menjalankan uji psikologi bagi personel Polisi Kehutanan dan Polisi Kehutanan Pembina yang…
Rutan Tanah Grogot telah memberikan bantuan paket untuk membantu mengatasi masalah pertumbuhan anak yang mengalami kekurangan gizi kronis (stunting) di Desa Tepian Batang